Digital Marketing, Google Ads

Apa itu Ad Rank & Indikator Apa Saja yang Mempengaruhinya?

Perlu Anda perhatikan dalam beriklan di Google Ads ada yang namanya Ad Rank. Kalau bahasa mudahnya saya menyebutnya yaitu Rangking Iklan. Kalau menurut google Ad Rank adalah suatu nilai yang digunakan oleh Google untuk menentukan posisi iklan. Jadi, semakin tinggi ad rank iklan Anda, maka semakin tinggi pula posisi iklan

Selengkapnya...