“Mengenal orang lain adalah kecerdasan, mengetahui diri sendiri adalah kebijaksanaan sejati.Menguasai orang lain adalah kekuatan, menguasai diri sendiri adalah kekuatan sejati“Lazo, Filsuf Tiongkok Saya suka sekali dengan quote tersebut. Menjelaskan betapa pentingnya manusia mengenal dirinya sendiri, sebelum dia mengenal orang lain. Tapi, kenyatannya terbalik, banyak orang belum mengenal dirinya sendiri
Read More“Sudahkah hari ini kamu Tersenyum?” “Dan berapa kali kamu Tersenyum hari ini?” Senyum adalah alat komunikasi universal yang bisa dimengerti oleh siapa pun, di mana pun, tanpa perlu kata-kata. Tapi sayangnya, semakin kita dewasa, semakin jarang pula kita tersenyum. Berbeda saat masih anak-anak terutama balita yang bisa tersenyum hingga 300–400
Selengkapnya...