Ketika saya memutuskan untuk bercerita setiap hari lewat personal blog. Banyak sekali manfaat yang saya dapatkan, seketika bisa langsung saya rasakan. Di konten saya ke 21 ini, seperti nggak menyangka aja saya bisa konsisten untuk membuat konten artikel di hari ke 21. Dan semoga kedepan saya terus konsisten untuk berbagi
Selengkapnya...Kelancaran dan kemudahan kita dalam berhubungan dengan manusia yang lainnya faktornya adalah kita bisa mengenal tipe kepribadian orang tersebut. Dengan begitu kamu akan segera beradaptasi, dan menyelaraskan kesamaan, supaya hubungan kamu lebih mudah. Bila kamu sudah mengenal personality plus tentu akan mudah lagi dalam mengenal setiap tipe kepribadian pada manusia.
Selengkapnya...Beberapa waktu lalu, saya sengaja membuka Al-Qur’an secara random dan membaca Surat Luqman ayat 12. Ayat itu berbunyi: “Dan sungguh, telah Kami berikan hikmah kepada Luqman, yaitu: ‘Bersyukurlah kepada Allah!’ Dan barang siapa bersyukur kepada Allah, maka sesungguhnya ia bersyukur untuk dirinya sendiri.” Ayat ini membuat saya terdiam dan merenung.
Selengkapnya...Telaga Ngebel selain menyuguhkan telaganya yang indah beserta cerita mistis, ada tempat yang perlu kamu kunjungi untuk memanjakan badanmu yaitu pemandian air panas Tirta Husodo. Destinasinya ini tidak jauh dari telaga ngebel sekitar 3 KM. Disana kamu bisa mandi dengan air belerang yang bisa bikin badanmu jadi rileks. Untuk alamat
Selengkapnya...Di era digital seperti sekarang, privasi online sudah jadi salah satu topik yang nggak bisa diabaikan. Banyak orang masih menganggap enteng soal data pribadi mereka, padahal risiko penyalahgunaan data semakin meningkat. Kalau kamu ingin memahami lebih jauh tentang pentingnya menjaga privasi digital, coba cek informasi lengkapnya di WhoBar. Situs ini
Selengkapnya...